Gross Regional Domestic Product Of Penajam Paser Utara Regency By Industry 2017-2021 - BPS-Statistics Indonesia Penajam Paser Utara Regency

The Integrated Statistics Service (PST) can be visited during working hours Monday-Thursday 07.30-16.00 WITA and Friday 07.30-16.30 WITA. Address: Nipah Nipah, Kecamata Penajam, Kabupaten Penajam Paser Utara

Gross Regional Domestic Product Of Penajam Paser Utara Regency By Industry 2017-2021

Catalog Number : 9302008.6409
Publication Number : 64090.2204
ISSN/ISBN : 2723-2182
Publishing Frequency : Annually
Release Date : April 5, 2022
Language : Indonesian and English
File Size : 6.42 MB

Abstract

Publikasi Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) Kabupaten Penajam Paser Utara Menurut Lapangan Usaha Tahun 2017-2021 ini meskipun merupakan kelanjutan dari publikasi sebelumnya, akan tetapi ada dua perubahan yang sangat mendasar dari sisi metodologi. Pertama, angka PDRB yang ditampilkan pada publikasi ini menggunakan Tahun Dasar baru yaitu tahun 2010. Kedua, angka PDRB yang ditampilkan juga telah mengadopsi System of National Account (SNA) 2008 meskipun belum secara menyeluruh. Sama dengan publikasi sebelumnya, publikasi ini menyajikan tinjauan perkembangan perekonomian Penajam Paser Utara secara deskriptif. Di samping itu ditampilkan juga tabel pokok PDRB Penajam Paser Utara tahun 2017 - 2021 serta tabel turunannya, baik atas dasar harga berlaku maupun atas dasar harga konstan 2010
Badan Pusat Statistik

BPS-Statistics Indonesia

Badan Pusat Statistik Kabupaten Penajam Paser UtaraJl. Propinsi Km 09 Nipah - Nipah

Penajam 76411

Telp : (0542) 7211471 Fax : (0542) 7211478 Email : bps6409@bps.go.id 

logo_footer

Manual

ToU

Links

Copyright © 2023 BPS-Statistics Indonesia